Pojok Visual Novel
Nekopara Vol. 0, Kehidupan Para Kucing Keluarga Minazuki
Setelah sukses dengan tercapainya target penjualan dari visual novel mereka sebelumnya, Neko Works akhirnya me-release mini project berupa fandisc dari Nekopara Vol. 1, yaitu Nekopara Vol. 0 pada 17 Agustus 2015. Keseharian Nekopara Vol. 0 bercerita tentang keseharian para kucing Keluarga Minazuki yaitu, Vanilla, Chocola, Coconut, Maple, Cinnamon, dan Azuki, Read more…